Tren Hasil Survei Kepuasan Masyarakat RSUD Sumberrejo Semester I Tahun 2024. Upaya demi upaya terus dilakukan untuk meningkatkan mutu pelayanan kepada masyarakat yang terukur secara periodik melalui kegiatan Survei Kepuasan Masyarakat. Rekomendasi dari kegiatan Survei Kepuasan Masyarakat senantiasa kami tindaklanjuti secara progresif terukur sebagai upaya peningkatan mutu pelayanan kesehatan dan peningkatan kepuasan pengguna layanan.


By Admin
Dibuat tanggal 11-09-2024
47 Dilihat
Bagaimana Tanggapan Anda?
Sangat Puas
62 %
Puas
5 %
Cukup Puas
6 %
Tidak Puas
27 %